Siapa yang tidak tahu dengan game yang bernama Pes 2013. Game sepak bola yang sudah menghinggapi hampir seluruh platform. Game yang paling banyak dimainkan dan terbaik menurut saya. Namun, game ini sangat susah Jika kita main master league atau Become a legend. Untuk itu, saya akan memberikan trik yaitu cara tambah uang di Master league pes 2013 dan cara tambah GP point.
baiklah, cara tambah uang di Master peague Pes 2013 adalah:
1. Download file berikut: Money ML.
2. Extract file tersebut kemudian open.
3. Usahakan Game pes 2013 tidak sedang dimainkan.
4. Klik menu dan pilih open.
5. Cari save data anda. Tempatnya di my document->Konami
6. Jika sudah terbuka, ubah angka yang ada di kolom "enter your new ml money" sesuai keinginan anda.
7. Klik accept and save.
8. Buka pes 2013.
Jika uangnya berubah, berarti anda berhasil.
Untuk tambah GP point, caranya:
1. Download: GP point changer
2. Extraxt dan open
3. Klik open ML file untuk master league atau open BAL file untuk Become a legend.
4. Cari file save anda di my dokument->konami.
5. Jika udah dapat file save nya, atur angka GP point sesuai keinginan anda di kolom "enter your new GP point.
6. Klik accept and save
7. Buka pes 2013.
Good luck...!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar